Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2021

INSTALASI DAN KONFIGURASI BRIKER DI VIRTUALBOX (VOIP SERVER)

Gambar
  Voice over Internet Protocol disingkat dengan VoIP memiliki banyak nama diantaranya IP Telephony, Internet telephony atau Digital Phone; merupakan teknologi yang memungkinkan komunikasi suara (voice) melalui transmisi atau media internet dengan cara mengubah data suara menjadi kode digital kemudian ditransmisikan melalui jaringan yang mengirimkan paket-paket data, dan bukan lewat sirkuit analog telepon biasa. Salah satu server yang dapat dimanfaatkan sebagai layanan VoIP adalah Briker. Briker merupakan salah satu distro (Distribusi Linux) buatan lokal yang dimanfaatkan sebagai server layanan VoIP (Voice over Internet Protocol) dan dapat di install pada perangkat komputer. Untuk pembahasan kali ini, kita akan coba menjabarkan step by step penggunaan Briker dimulai dari instalasi, konfigurasi, sampai dengan pengujian server Briker dalam melakukan komunikasi VoIP. Server Briker akan diinstall pada aplikasi virtual machine yaitu VirtualBox. Adapun alat dan bahan yang perlu dipers...